Layanan Jasa Psiokologi
FEATURED IN

Layanan Psikologi Industri & Organisasi
Butuh bantuan dalam mencari orang yang tepat bagi posisi perusahaan Anda. Brain Optimax menyediakan layanan pemeriksaan psikologi di bidang rekruitmen dan promosi.

Psikotes membantu Anda menemukan karyawan yang sesuai dengan kebutuhan karena melalui psikotes Perusahaan dapat mengetahui:

Kemampuan Kognitif

Sikap Kerja

Kemampuan Emosi

Relasi Sosial

Kompetensi
Untuk Recruitment

Psikotes

Interview

Report & Recommendations
Asesmen Elektro Fisiologis
Perusahaan tentunya membutuhkan karyawan yang mampu meregulasi diri, menjaga stabilitas emosi, dan mampu menyelesaikan persoalan dengan cepat dan akurat. Brain Optimax melakukan pemeriksaan dan pelatihan bagi karyawan perusahaan agar mampu bekerja dengan risiko dan tuntutan tinggi. Optimalisasi kemampuan kognitif-emosi karyawan merupakan kunci sukses perusahaan.
Brain Optimax melakukan pemeriksaan otak dan fisiologis dengan menggunakan data elektro-fisiologis seperti yang dilakukan spesialis kesehatan, untuk mengetahui kemampuan yang tidak dapat ditentukan oleh asemen psikologi standar seperti psikotes yang mengandung unsur subjektivitas dan kurang adekuat.

Untuk Promosi

Psikotes

Business Game/Cases

Presentation

In-Depth Interview

Report
Visual Continuous Performance Test
Designed to measure attentional variables, the Visual Continuous Performance Test (CPT) is a test that measures brain response times in a variety of circumstances and involves pushing buttons on a hand-held computerized device in response to a target in the form of a light.


Layanan Pemeriksaan Psikologi Ranah Sekolah
Penting bagi orangtua untuk mengetahui kemampuan anak sehingga dapat merencanakan dengan matang masa depan mereka. Masa depan dibbangun dari sekarang.